Diduga akibat rem blong, sebuah truk bermuatan 5 ton semen menabrak tiga mobil di Jalan KH Mas Mansyur, Kecamatan Sungai Kunjang, Kota Samarinda, Kalimantan Timur ...